Masuk sebagai pemain pengganti, gelandang Manchester United itu mencetak gol kedua kala mereka menang 2-0 atas Ukraina di laga pembuka Euro 2016 di Lille.
Itu adalah pertandingan perdana pemain berusia 31 tahun, usai ia tiga bulan menghabiskan waktu untuk memulihkan lututnya - seiring dengan performa mengecewakan di musim debutnya di United.
Schurrle mengatakan pada Daily Star: "Ketika anda melihat kritik yang ia dapat, apakah ia terlalu tua, atau lamban, dan kemudian mencetak gol di laga tersebut, itu luar biasa. Itu bagus untuk tim karena ia adalah kapten kami dan ia penting untuk kami."
"Itu bagus untuk rasa percaya dirinya. Ia sangat kuat. Ia tahu apa yang harus dilakukan di atas lapangan dan ia sangat tenang. Kita sudah melihatnya di sesi latihan. Ia sudah berada lama bersama tim dan kelas permainannya tidak pernah berubah."
"Saya kira akan ada waktu baginya untuk menunjukkan kelasnya. Saya tidak tahu rencana Mourinho di United, namun saya berharap demikian karena ia adalah pemain yang hebat. Tidak mudah untuk bermain dari Bundesliga ke Premier League."
"Apalagi ia juga mengalami cedera. Itu adalah tahun yang berat untuknya. Ketika ia fit, ia adalah seorang pemimpin yang akan membuat semua tim menjadi lebih baik." [initial]
Baca Juga:
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince Dukung MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:31
-
Ferdinand: Semua Orang di MU Tahu Ronaldo Akan Jadi Superstar
Liga Inggris 14 Juni 2016, 22:55
-
Neville: Mourinho Tepat untuk MU
Liga Inggris 14 Juni 2016, 21:22
-
Fletcher Tak Cemburu dengan Kesuksesan Rashford
Liga Inggris 14 Juni 2016, 20:46
-
Ibrahimovic Segera Tes Medis di Manchester United
Liga Inggris 14 Juni 2016, 19:31
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR