Bola.net - - Mantan kiper , David Seaman, mengaku senang jika klub lamanya merekrut kiper Inggris, Joe Hart.
Pemain 30 tahun menghabiskan musim lalu sebagai pemain pinjaman bersama Torino di Serie A usai dianggap tak layak masuk tim inti oleh bos anyar Manchester City, Josep Guardiola.
Willy Caballero diperkirakan akan hengkang usai kontraknya habis, namun City disebut akan segera menyelesaikan transfer Ederson dari Benfica, yang bakal dijadikan pesaing Claudio Bravo di tim utama.
Hart pun diprediksi bakal meninggalkan Etihad secara permanen, usai sebelumnya beredar kabar ia diminati oleh Everton, Liverpool, dan Manchester United.
Seaman kemudian mengatakan masa depan Hart mungkin bakal dipengaruhi oleh jadi tidaknya David de Gea datang ke Real Madrid.
Joe Hart
"Klub top bakal mencoba merekrutnya, namun ini akan jadi reaksi berantai, karena ada banyak spekulasi soal De Gea, apakah dia pergi ke Madrid atau tidak," tutur Seaman di Omnisport.
"Jika itu terjadi, maka akan ada pergerakan dan dalam pergerakan itu sulit untuk membayangkan ke mana Joe akan berakhir, namun jika itu Arsenal, saya akan senang."
"Namun saya kira Joe sedang tak ingin berkompetisi dengan seseorang sekarang. Dia ingin pergi ke klub di mana ia bakal jadi nomor satu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Butland Senang Bersaing dengan Joe Hart
Piala Dunia 7 Juni 2017, 11:20
-
Seaman: Hart Tetap Kiper Nomor Satu Inggris
Piala Dunia 7 Juni 2017, 07:50
-
Seaman Dukung Hart Main di Arsenal
Liga Inggris 7 Juni 2017, 07:40
-
Man City Izinkan Penjaga Gawang Ini Gabung Norwich City
Liga Inggris 7 Juni 2017, 01:09
-
Seaman: Hart Harus Kembali ke Premier League
Liga Inggris 6 Juni 2017, 13:20
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR