Pada musim panas ini, Barca kehilangan Dani Alves yang hengkang menuju Juventus dengan gratis. Untuk menggantikan perannya, klub asal Catalan tersebut dikatakan tengah mengincar Mariano.
"Kami belum mendapat tawaran apapun dari Barca pada Mariano," jelas Castro seperti dikutip Goal Internasional.
Sementara untuk pemain lain, seperti Konoplyanka dan Vicente Iborra bisa saja Sevilla melepas jika mendapat tawaran yang menggiurkan.
"Juga tak ada tawaran pada Konoplyanka. Kebijakan kami selalu mempelajari semua tawaran yang datang di kantor kami, kami menerima sebagian dan menolak yang lainnya," ucap Castro lagi.
"Kami mendapat tawaran penting pada Iborra. Untuk saat ini tak jelas apakah kami akan menerima dan kami harus menunggu apa yang akan terjadi di hari selanjutnya," paparnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Barca: Alcacer Atau Tidak Sama Sekali
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 23:51
-
Di Barca, Cillessen Bukan untuk Musuhi Ter Stegen
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 23:15
-
Kata Bijak Zidane Untuk Balas Sindiran Pique
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 20:32
-
Ini Alasan Sergi Roberto Masuk Timnas Spanyol
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 19:34
-
Barca Resmi Lepas Douglas dan Samper
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 19:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR