Bola.net - - Mikael Silvestre belum lama ini percaya Manchester United tengah menuju arah yang benar di bawah Jose Mourinho.
United tak pernah menelan kekalahan di Premier League sejak tumbang 0-4 dari Chelsea di Oktober. Mereka juga masih bermain di Liga Europa dan Piala FA.
Dan mantan bek United, Silvestre, mengaku terkesan dengan penampilan tim lamanya musim ini.
Mikael Silvestre
"Kami menuju arah yang benar. Performa kami saat ini benar-benar bagus. Ada keseimbangan yang bagus sekarang, saya kira para pemain lebih bisa memahami satu sama lain dengan baik," tutur Silvestre menurut ESPN.
"Hal ini butuh waktu, namun kami bisa memprediksi ini karena manajer baru, pemain baru, dan rezim baru membutuhkan waktu untuk bisa bersatu. Dan ketika anda punya pemain bertalenta, biasanya anda akan mendapatkan hasil yang baik."
"Jadi, ada banyak yang diperjuangkan hingga akhir musim, dan mereka memiliki ukuran skuat yang bagus, meski ada dua pemain hengkang di musim dingin."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengaruh Ibrahimovic pada Pemain Muda MU seperti Cantona
Liga Inggris 20 Februari 2017, 23:14
-
Video: Apresiasi Fans, Mourinho Tiru Gaya Klopp?
Open Play 20 Februari 2017, 21:24
-
MU Akan Kontrak Mourinho Hingga 2022
Liga Inggris 20 Februari 2017, 21:17
-
MU Diklaim Rashford Butuh Kehadiran Ibrahimovic dan Pogba
Liga Inggris 20 Februari 2017, 20:58
-
Juan Mata Punya Motivasi Besar Singkirkan Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2017, 19:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR