Bola.net - - Gelandang Tottenham Hotspur, Christian Eriksen mengatakan bahwa timnya harus fokus pada diri sendiri dalam persaingan berebut gelar dengan Chelsea di sisa lima pertandingan terakhir.
Spurs baru saja sukses meraih kemenangan tipis 1-0 saat melawat ke markas Crystal Palace, Selhust Park, Kamis (27/4) dini hari tadi. Satu-satunya gol kemenangan itu dicetak oleh Eriksen pada menit ke-78.
Tambahan tiga poin ini pun membuat jarak mereka dengan Chelsea di klasemen kembali hanya menjadi empat poin saja. Dengan lima laga tersisa musim ini, Eriksen meminta Spurs fokus pada diri sendiri hingga akhir.
"Kami menunjukkan bahwa kami masih masuk dalam perburuan gelar," ujarnya.
"Kami harus fokus pada diri sendiri dan tentu Chelsea harus kehilangan beberapa poin, tapi ini adalah kans kami untuk terus melangkah dan kami mengambilnya," sambungnya.
"Hasil ini memberi kami dorongan kepercayaan untuk lima laga terakhir musim ini. Kami harus terus melangkah, fokus pada diri sendiri dan lihat di mana ini berakhir," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Disebut Masih Perlu Belajar Sepakbola Inggris
Liga Inggris 27 April 2017, 21:46
-
Roma Akan Telikung Pemain Bidikan Chelsea
Liga Italia 27 April 2017, 20:31
-
Data dan Fakta Premier League: Everton vs Chelsea
Liga Inggris 27 April 2017, 16:20
-
Prediksi Everton vs Chelsea 30 April 2017
Liga Inggris 27 April 2017, 16:16
-
Sisa 5 Laga, Eriksen Minta Spurs Tak Pikirkan Chelsea
Liga Inggris 27 April 2017, 14:53
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR