Bola.net - - Bek , Andreas Christensen, mengatakan bahwa ia bisa menyesuaikan diri dengan formasi tiga bek andalan manajer Antonio Conte.
Christensen menunjukkan performa impresif ketika dipinjamkan ke Borussia Monchengladbach musim lalu. Chelsea pun memutuskan kembali memanggilnya di musim panas ini.
Mulanya pemain muda Denmark tak banyak mendapat kesempatan main di tim utama. Namun ia mendapat berkah terselubung usai David Luiz menerima hukuman larangan bermain setelah kartu merahnya di pertandingan melawan Arsenal.
Dan Christensen mengaku siap jika nantinya terus dipercaya untuk membela tim utama Chelsea.
Andreas Christensen vs Harry Kane.
"Ketika saya lebih muda dari sekarang, tim saya selalu bermain dengan empat bek, dan di musim perdana di Gladach, kami mengubah formasi dari empat ke tiga bek dan saya bermain di hampir sepanjang musim. Saya menjadi bek tengah, jadi saya familiar dengan posisi itu," tutur Christensen di Sportsmole.
"Memang sedikit berbeda terkait apa yang diminta oleh sang manajer, namun pada dasarnya itu sama."
Terkait karirnya di Bundesliga, Christensen menambahkan: "Saya bermain di hampir semua pertandingan Liga Champions. Kami pernah satu grup dengan Barcelona, Sevilla, Juventus, Manchester City, dan Celtic. Saya amat menikmati semua pertandingan itu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Parade Gol Kandidat Puskas Award 2017
Open Play 22 September 2017, 22:59
-
Allegri, Conte dan Zidane Bersaing Rebut Best FIFA Coach of the Year
Piala Dunia 22 September 2017, 20:55
-
Terry: Costa Salah Satu Teman Paling Baik
Liga Inggris 22 September 2017, 18:29
-
Sistem Tiga Bek Bukan Masalah untuk Christensen
Liga Inggris 22 September 2017, 16:00
-
Data dan Fakta Premier League: Stoke City vs Chelsea
Liga Inggris 22 September 2017, 15:31
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR