Suarez memutuskan untuk menerima pinangan Barcelona di musim panas ini, meski musim lalu ia memainkan peran yang amat vital di The Reds. Ia mencetak 31 gol di Premier League dan membawa klub kembali bermain di Liga Champions usai absen sekian lama.
"Amat sulit menggantikan Luis karena ia adalah salah satu striker terbaik di dunia. Akan sulit menggantikan gol yang ia berikan pada kami dan juga sosoknya di ruang ganti," tutur Skrtel pada LiverpoolFC.com.
"Namun kami sudah mendatangkan beberapa pemain di musim panas ini dan kami ingin menunjukkan Liverpool bukan hanya satu pemain. Kami akan bekerja sebagai tim dan ingin menunjukkan kekuatan kami sekali lagi," pungkasnya.
Sejauh ini, Liverpool sudah berhasil mendaratkan Rickie Lambert dan Divock Origi untuk memperkuat lini depan mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monaco Tegaskan Tak Akan Lepas Falcao
Liga Eropa Lain 3 Agustus 2014, 23:26
-
Kennedy Dukung Liverpool Beli Moreno
Liga Inggris 3 Agustus 2014, 23:02
-
Sterling Belum Pikirkan Kontrak Baru di Liverpool
Liga Inggris 3 Agustus 2014, 22:50
-
Liverpool Tetap Tak Berpaling Dari Balotelli
Liga Inggris 3 Agustus 2014, 22:42
-
Legenda Liverpool Kecam Benzema
Liga Inggris 3 Agustus 2014, 22:20
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR