Manuel Pellegrini di awal musim ini sukses mendatangkan pemain berkualitas seperti Alvaro Negredo, Fernandinho dan Jesus Navas ke Etihad. Kolaborasi ketiga pemain tersebut dengan pemain lama di skuat menjadikan mereka sebagai tim yang paling banyak menjebol gawang lawan dengan torehan 57 gol dari 20 laga.
"City sangat berpeluang juara. Liverpool, Chelsea dan Arsenal sudah sangat bagus musim ini, namun kekuatan yang mendalam skuat Man City membuat mereka favorit juara," ujar Howey kepada Weekend Sports Breakfast.
Pendapat Howey tersebut rasanya memang tak berlebihan mengingat City saat ini masih berada di peringkat ketiga dari 20 laga. Jelang melawan tuan rumah Newcastle tentu saja mereka tidak ingin tiga poin hilang begitu saja.[initial]
(ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Beri Angka 8 Untuk Penampilan Chelsea Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2014, 23:57
-
Kembali Cetak Gol, Torres Dipuji Mourinho
Liga Inggris 12 Januari 2014, 22:24
-
Liga Champions 12 Januari 2014, 21:48

-
'Skuat Man City Saat Ini Jadi Favorit Juara EPL'
Liga Inggris 12 Januari 2014, 19:28
-
Zola: Conte Itu Alex Ferguson di Juve
Liga Italia 12 Januari 2014, 17:35
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR