Dilaporkan Daily Mail, Spurs masih terus berencana untuk memperkuat barisan penyerangan. Salah satu opsi yang ditawarkan adalah rencana pembelian pemain 23 tahun tersebut.
Kabar tersebut muncul, di tengah wacana serupa yang tengah dipersiapkan oleh The Hammers. Manajer Sam Allardyce tampak berhasrat untuk segera mengubah kontrak Carroll menjadi permanen di akhir musim 2012/13.
Namun The Lily White siap membajak keinginan tersebut, dengan mengajukan tawaran lebih awal dan besar kepada The Reds. Bahkan, seandainya bisa dilakukan, Spurs akan mendatangkan Carroll pada bursa transfer Januari mendatang.
Akan tetapi keinginan tersebut bakal terbentur pada regulasi transfer, yang tidak memperbolehkan seorang pemain untuk memperkuat lebih dari dua klub dalam satu musim liga domestik.
Sejak bermain untuk The Hammers, Carroll terus menunjukkan peningkatan permainan, meski hingga kini masih belum mampu mencetak gol bagi klub London timur tersebut.
Meski begitu, Spurs masih akan terus memantau perkembangan striker timnas Inggris itu hingga akhir musim, untuk menentukan kesepakatan bersama kedua klub sebelumnya. (dm/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spurs Berencana Datangkan Carroll
Liga Inggris 7 November 2012, 14:27
-
Ferguson dan Mata Menangi Penghargaan Bulanan EPL
Liga Inggris 7 November 2012, 00:00
-
Madrid Siapkan £30 Juta Untuk Transfer Bale
Liga Inggris 2 November 2012, 16:00
-
Deschamps: Lloris Salah Pilih Tottenham
Liga Inggris 2 November 2012, 12:50
-
Minat Tottenham Pada Negredo Belum Padam
Liga Inggris 2 November 2012, 11:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR