"Ia luar biasa. Saya merasa bahwa kami saling melengkapi satu sama lain di setiap pertandingan. Ia cukup berbeda dengan saya, cara ia bermain. Saya lebih menyukai berlari dari belakang dan ia datang dengan tiba-tiba dan menggiring bola," ujar Sturridge.
"Kami berdua menyukai kemenangan, kami senang mencetak gol, kami berdua senang menjadi bagian dari yang diinginkan Liverpool," imbuhnya.
Daniel Sturridge yang pernah bermain bagi Manchester City dan Chelsea ini juga menolak bahwa dirinya sudah dalam puncak karirnya.
"Tentu saja saya merasa ini bukanlah kesempatan terakhir saya karena saya masih berumur 24 tahun dan saya masih muda, saya masih mempunyai banyak waktu," tutup penyerang Timnas Inggris. [initial]
Baca Juga
- Pellegrini: Musim United Sulit, Tapi Mereka Tim Yang Bagus
- Pellegrini: City Bukan Favorit Dalam Derby Manchester
- Cahill Bahagia Chelsea Kalahkan Arsenal
- Carrick: Kemenangan di Derby Tak Cukup Obati Luka United
- Arteta Yakin Peluang Juara Arsenal Masih Hidup
- Glen Johnson Anggap Suporter Netral Ingin Liverpool Juara
(tsr/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ada di Posisi Menguntungkan Dalam Perburuan Gelar Juara EPL
Liga Inggris 24 Maret 2014, 23:46
-
Barnes: Liverpool Bakal Terus Tampil Menyerang
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:48
-
Sturridge Akui Aksinya Bersama Suarez Saling Melengkapi
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:17
-
Sturridge: Brendan Rodgers Manajer Terbaik
Liga Inggris 24 Maret 2014, 21:59
-
'Suarez Layak Disejajarkan Messi dan Ronaldo'
Liga Inggris 24 Maret 2014, 20:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR