Aguero didatangkan oleh Manchester City pada tahun 2011 lalu. Dan sejak saat itu, ia menegaskan namanya sebagai salah satu bomber terbaik di Inggris dan juga dunia. Saat ini, pemain asal Argentina itu menyandang gelar sebagai pemain latin tersubur yang bermain di kompetisi Premier League.
Sementara itu, Sturridge adalah pemain asli Inggris. Ia memiliki kemampuan mencetak gol yang luar biasa, walau kemampuannya itu kerap tertutupi masalah cedera.
Sturridge berhasil menunjukkan bahwa meski dirinya baru pulih dari cedera, ia tak kesulitan mencetak gol. Hal tersebut ditunjukkannya kala bersua di ajang Capital One Cup di mana ia sukses mencetak dua gol dalam empat menit dan mengantarkan The Reds menang 1-6.
Dua gol yang ia cetak di laga itu semuanya tergolong gol yang bagus, khususnya gol pertamanya, di mana ia mencetak gol dari sudut sempat. Atas dasar itulah Carragher melabelinya sebagai striker terbaik di Inggris dan kemampuannya hanya kalah dari Aguero saja.
Only Aguero a better striker than Sturridge in the premier league!
— Jamie Carragher (@Carra23) December 2, 2015
"Hanya Aguero striker yang lebih baik ketimbang Sturridge di Premier League!" seru Carragher. [initial]
Baca Juga:
- Redknapp: Cuma Aguero Lebih Hebat dari Sturridge
- Redknapp: Liverpool Pantang Lepas Sturridge
- Klopp: Sekarang Saya Tahu Kualitas Sturridge
- Hamann Sarankan Liverpool Lego Sturridge
- Aldridge Terkejut Sturridge Main Lawan Swansea
- Sturridge Diklaim Bisa Bawa Liverpool Raih Banyak Trofi Juara
- Hasil Pertandingan Southampton vs Liverpool: Skor 1-6
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senna: Saya Terkejut Pellegrini Gagal di Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2015, 15:33
-
Prediksi Stoke City vs Manchester City 05 Desember 2015
Liga Inggris 4 Desember 2015, 08:00
-
Data dan Fakta Stoke City vs Manchester City
Liga Inggris 4 Desember 2015, 07:05
-
Sturridge Diklaim Hanya Kalah Selevel Dari Aguero
Liga Inggris 4 Desember 2015, 05:56
-
Hadapi Sevilla, Juve Tetap Tampil All-Out
Liga Champions 3 Desember 2015, 23:55
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR