Sturridge sendiri banyak mendapat kritikan karena belum kunjung menemukan performa terbaiknya di lini serang The Reds. Sejauh ini ia tercatat belum mencatatkan namanya di papan Skor bagi Liverpool dalam tujuh penampilannya musim ini.
Klopp sendiri percaya bahwa kemandulan Sturridge ini hanya sementara di mana penyerangnya itu akan kembali menemukan performa terbaiknya dalam waktu dekat. "Saya tidak begitu memperhatikan soal itu [Catatan gol Sturridge]. Jika anda melihat latihan menembak kami, maka anda akan sangat terkejut dengan penampilannya dan anda akan berkata 'Wow, penampilannya sungguh tidak bisa dipercaya" beber Klopp kepada Liverpool Echo.
"Namun pada pertandingan sebenarnya memang menjadi lebih sulit. Ada beberapa siturasi di mana ia seharusnya mencetak gol namun gagal. Momen-moen tersebut akan sangat penting baginya dan akan membantunya di masa depan"
"Beberapa nama besar seperti Lewandowski juga mengalami waktu yang sulit di mana ia kesulitan mencetak gol. Ada juga Gerd Muller yang sempat mengalami kesulitan. Ini hanya masalah waktu, dan jika ia sudah bisa mengendalikan situasinya saat ini, maka anda akan melupakan semua catatan ini" tandas pelatih 49 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Clyne Puji Adaptasi Kilat Joel Matip
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 18:50
-
Lovren: Liverpool Bisa Taklukan Siapa Saja!
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 18:30
-
Sturridge Masih Mandul, Klopp Woles
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 18:10
-
Insigne Buka Peluang Gabung Liverpool
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 17:00
-
Pulis: Liverpool Kandidat Kuat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 16:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR