Krisis pemain di lini belakang membuat Sir Alex Ferguson bergegas mencari solusi untuk masalah terebut. TMW dan A Bola menyebutkan bahwa solusi bagi masalah United terletak pada Subotic yang dinilai bermain apik oleh manajer asal Skotlandia ini.
Akan tetapi, harga sepertinya akan sedikit menganggu niat Fergie untuk memboyong bek asal Serbia ini. Pasalnya, juara bertahan Bundesliga ini membanderol pemain 23 tahun ini dengan harga 45 juta euro.
Selain masalah harga, Subotic sendiri juga dipastikan akan mengalami persaingan yang sangat ketat guna mendapatkan tempat sebagai pemain reguler The Red Devils.
Ia akan bersaing dengan rekan senegaranya Nemanja Vidic, serta pemain lain seperti Rio Ferdinand, Jonny Evans, Phil Jones, dan Chris Smalling jika semua pemain tersebut dalam kondisi fit. (gmf/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal dan United Berebut "New Michael Owen"
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 23:07
-
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 22:22

-
Barry: Start Manchester City Buruk
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 21:41
-
Subotic Masuk ke Dalam Radar Manchester United
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 20:43
-
Romeu: Mata dan Torres Tak Mendengar Ucapan Wasit
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 19:44
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR