Bola.net - - Craig Burley mengatakan bahwa Memphis Depay tidak punya harapan untuk membangkitkan karirnya di Manchester United dan percaya sang winger harus segera pergi dari Old Trafford untuk bisa kembali ke bentuk terbaiknya.
Depay kesulitan menunjukkan kemampuannya di level tertinggi sejak datang dari PSV di musim panas lalu dan hanya bermain di empat pertandingan Premier League musim ini, semuanya sebagai pengganti.
Pemain Belanda disebut akan segera hengkang dari Setan Merah di masa mendatang dan Burley percaya bahwa sang winger harus segera pindah ke tim lain untuk membuat karirnya kembali ke jalur yang benar.
Burley mengatakan di ESPN: "Dia sudah tidak punya harapan! Dia punya beberapa manajer yang sudah pernah menanganinya - manajer sebelumnya mengenal dia dengan baik dan dia tahu bahwa dia tidak cukup bagus untuk masuk tim inti."
Sang pandit juga membahas foto Depay yang belum lama ini menunjukkan sang pemain menghisap shisha, dan mengatakan: "Sepertinya dia menikmati hidupnya di Manchester, namun ada rumor yang mengatakan bahwa Ronald Koeman menyukainya."
"Dia hanya seorang pemain yang harus segera mencoba untuk membangkitkan karirnya lagi di masa mendatang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pastikan Rooney Absen Lawan Middlesbrough
Liga Inggris 30 Desember 2016, 23:23
-
Ibrahimovic Ungkap Masa Sulit Pogba di MU
Liga Inggris 30 Desember 2016, 22:59
-
Wenger Isyaratkan Debuchy Sebarkan Kebohongan
Liga Inggris 30 Desember 2016, 19:40
-
Pujian Karanka Untuk Ibrahimovic
Liga Inggris 30 Desember 2016, 19:03
-
Eks Arsenal Ini Yakin MU Finis di Empat Besar
Liga Inggris 30 Desember 2016, 18:53
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR