Bola.net - - Manajer Arsenal Arsene Wenger kesal teknologi Video Assistant Referee (VAR) tak dipakai di Premier League dan mengklaim hal itu membuat kompetisi tersebut jadi terbelakang.
Kekesalan itu diungkapkannya setelah Arsenal menjalani pertandingan melawan , Minggu . Dalam laga itu The Gunners kalah dengan skor 2-1.
The Gunners sebenanya bisa unggul lebih dahulu melalui Alexandre Lacazette. Akan tetapi The Magpies bisa membalas melalui Ayoze Perez dan Matt Ritchie.
The Gunners sebenarnya mengklaim layak mendapatkan penalti di laga itu. Sebab saat unggul 1-0, bola tendangan Pierre-Emerick Aubameyang sempat mengenai tangan Jamaal Lascelles. Wasit kemudian memilih memberikan tendangan pojok dan bukannya penalti.
"Wasit adalah wasit," ketusnya seperti dilansir Soccerway.
"Yang Anda inginkan adalah membantu wasit. Sayangnya, Premier League memutuskan untuk tidak memilih VAR. Saya pikir itu adalah keputusan yang sangat buruk," kecam Wenger.
"Saya percaya, dengan keputusan itu, kita berada di belakang kompetisi lainnya," serunya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Siap Bereksperimen Dengan Lacazette dan Aubameyang
Liga Inggris 16 April 2018, 15:04
-
Henry Suka Perpaduan Aubameyang Dan Lacazette
Liga Inggris 16 April 2018, 12:11
-
Ini Saran Legenda MU Agar Arsenal Bangkit Musim Depan
Liga Inggris 16 April 2018, 11:40
-
Cech: Arsenal Kebanyakan Blunder
Liga Inggris 16 April 2018, 11:22
-
Tumbang Lagi, Cech Kritisi Penyelesaian Akhir Arsenal
Liga Inggris 16 April 2018, 11:14
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR