
Bola.net - Manajer Chelsea Thomas Tuchel mengungkapkan bahwa tidak ada pemain yang mau memakai nomor punggung sembilan karena takut terkena kutukan.
Nomor punggung 9 di Chelsea sekarang tak bertuan setelah ditinggal Romelu Lukaku. Bomber asal Belgia itu kembali ke Inter Milan dengan status pinjaman selama satu musim.
Lukaku meninggalkan Stamford Bridge setelah tampil kurang mengesankan bersama Chelsea. Kepergian Lukaku seakan memperpanjang kutukan nomor 9 di Chelsea.
Nomor 9 di Chelsea terkenal sebagai pembawa sial untuk pemakainya. Sebelum Lukaku, Tammy Abraham, Gonzalo Higuain, Alvaro Morata, Radamel Falcao, dan Fernando Torres kesulitan menunjukkan performa terbaiknya dengan nomor tersebut.
Nomor 9 Dikutuk
Thomas Tuchel mengungkapkan bahwa tidak ada pemain Chelsea yang mau memakai nomor 9. Menurutnya, nomor tersebut telah dikutuk.
"Ini [nomor] dikutuk! Orang-orang mengatakan kepada saya itu dikutuk! Bukannya kami membiarkannya kosong karena alasan taktis atau untuk beberapa pemain," kata Tuchel kepada ESPN.
Nomor 9 di Chelsea Tak Laku
Nomor punggung 9 biasanya menjadi rebutan para striker di sebuah klub. Namun, kasus itu tidak terjadi di Chelsea saat ini.
"Tidak ada permintaan yang besar untuk nomor sembilan. Pemain terkadang ingin mengganti nomor tapi anehnya tidak ada yang mau menyentuhnya," lanjutnya.
"Semua orang yang lebih lama dari saya di Chelsea, memberi tahu saya 'Pemain itu pakai nomor sembilan dan dia tidak mencetak gol, lalu dia pakai nomor sembilan juga tidak mencetak gol.'Sekarang artinya, tidak ada yang mau menyentuh nomor sembilan."
Klasemen Premier League
Sumber: Sportskeeda
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Premier League di Vidio: Everton vs Chelsea, Sabtu 6 Agustus 2022
Liga Inggris 6 Agustus 2022, 21:30
-
Chelsea Ajukan Tawaran Baru untuk Wesley Fofana
Liga Inggris 6 Agustus 2022, 17:13
-
Chelsea Digosipkan Ingin Rekrut Aubameyang, Begini Kata Tuchel
Liga Inggris 6 Agustus 2022, 17:01
-
Tak Ada yang Mau Pakai Nomor 9 di Chelsea, Tuchel: Dikutuk!
Liga Inggris 6 Agustus 2022, 16:30
-
Chelsea Sedang Panic Buying? Thomas Tuchel: Enggak, Kok!
Liga Italia 6 Agustus 2022, 00:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR