Penyerang asal Togo tersebut memang menghabiskan separuh musim kemarin sebagai pemain pinjaman di White Hart Lane. Dan dia dilaporkan tak terima andai gajinya yang sebesar 3 juta poundsterling setahun dipotong demi bisa digaet Spurs.
Sebuah sumber dekatnya mengatakan, "Manu ngotot tak mau mengubah pendirian dan saya tak merasa ini akan segera tuntas. Ia adalah tipe orang yang lebih senang menghabiskan kontraknya ketimbang menyerah."
Tottenham dan City dilaporkan sudah menyepakati harga 6 juta poundsterling pekan kemarin, namun Adebayor disebut sudah menghambat kesepakatan tersebut karena ia tak bisa menerima perbedaan gaji yang besar dari kontrak empat tahun yang ditawarkan Spurs.
Adebayor masih memiliki dua tahun sisa dalam kontraknya senilai 175.000 poundsterling per pekan di Etihad Stadium. Musim kemarin ia sudah menunjukkan kontribusi besar dengan 18 golnya, sehingga ia pun merasa pantas mendapatkan gaji yang setara di London. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dybala "Next Aguero" Berlabuh di Palermo
Liga Italia 20 Juli 2012, 22:45
-
Cisse: QPR Akan Jadi Klub Besar
Liga Inggris 20 Juli 2012, 22:15
-
Tak Ingin Potong Gaji, Adebayor Pilih Kembali ke City?
Liga Inggris 20 Juli 2012, 15:46
-
Gol dan Tokoh Super Hero Favorit Tevez
Liga Inggris 20 Juli 2012, 12:12
-
James: Hart Lebih Baik Dari Buffon dan Casillas
Liga Champions 20 Juli 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR