Bola.net - - Alexis Sanchez dikabarkan masih belum mau meninggalkan Manchester United pada akhir musim nanti meski hingga kini ia masih belum kunjung menemukan permainan terbaiknya.
Sanchez bergabung dengan Setan Merah dari Arsenal pada bursa transfer Januari tahun lalu. Kedatangan pemain berusia 30 tahun itu tentu saja diiringi dengan ekspektasi besar.
Namun, Sanchez sejauh ini masih belum mampu memberikan dampak yang besar untuk Setan Merah. Penampilan mantan pemain Barcelona itu masih terlihat belum konsisten.
Sanchez baru mencetak satu gol dan membuat tiga assist dari 17 penampilan di Premier League musim ini. Secara total, ia sudah bermain dalam 24 pertandingan musim ini tetapi penampilannya tidak konsisten.
Pilih Bertahan
Tidak kunjung moncer di United membuat Sanchez digosipkan bakal hengkang ke klub lain pada musim panas nanti. Beberapa klub top Eropa pun diyakini tertarik mendapatkan tanda tangannya.
Namun dilansir The Express, Sanchez diklaim akan tetap memilih untuk bertahan di Old Trafford dan tak menerima pinangan klub lain pada musim panas mendatang.
Sanchez disebut masih betah berada di United karena ia mendapat gaji dengan nominal sangat tinggi, yakni mencapai 500 ribu poundsterling per pekan. Angka tersebut belum tentu ia dapatkan jika ia berpindah klub.
Tengah Cedera
Belakangan Sanchez kembali mendapat kesempatan bermain yang lumayan banyak dari manajer Ole Gunnar Solskjaer. Namun ia kembali harus menepi karena cedera.
Sanchez mengalami cedera di lutut kanannya setelah mendapat tekel dari bek Southampton, Jan Bednarek dalam laga di Old Trafford pada awal Maret lalu.
Solskjaer sendiri menyebut Sanchez mengalami cedera lutut yang cukup parah. Alhasil bomber asal Chile itu bisa absen sekitar hampir dua bulan untuk memulihkan cedera tersebut.
Video Menarik
Berita video statistik Liverpool vs Burnley pada laga pekan ke-30 Premier League 2018-2019, Minggu (10/3/2019) di Anfield, Liverpool.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera Akan Selamanya Berterimakasih Pada Mourinho
Liga Inggris 11 Maret 2019, 22:52 -
Statistik Arsenal vs Man United, Bukti Berkembangnya The Gunners
Liga Inggris 11 Maret 2019, 22:39 -
Ramsey Puji Keberanian Aubameyang Ambil Eksekusi Penalti
Liga Inggris 11 Maret 2019, 21:40 -
Ramsey: Arsenal Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 11 Maret 2019, 21:20 -
Neville Sebut Ada yang Tidak Beres di MU
Liga Inggris 11 Maret 2019, 18:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR