Di awal musim ini, Giroud tampil gemilang bersama The Gunners. Namun Arsene Wenger mulai mencari solusi baru di barisan depan mereka. Pasalnya, jika terus menerus mengandalkan pemain asal Prancis tersebut, ditakutkan permainan Giroud akan semakin menurun. Terlebih saat ini ia tampak kelelahan dan berdampak pada torehan golnya. Dalam empat pertandingan terakhirnya, Giroud belum berhasil mencetak gol.
Untuk mengatasi hal itu, The Gunners santer diberitakan akan segera mendatangkan Demba Ba pada Januari nanti. Dana sebesar 15 juta pounds diyakini cukup untuk memboyong Demba Ba dari Stamford Bridge.
Langkah pembelian striker baru tersebut diambil karena stok penyerang Arsenal terbatas. Nicklas Bendtner yang diandalkan menjadi pelapis Giroud sejauh ini belum menunjukkan permainan terbaiknya. Dan diliriknya Demba Ba merupakan opsi terbaik bagi The Gunners untuk mengatasi problem di lini depan mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Siap Telikung Chelsea Demi Diego Costa
Liga Champions 13 November 2013, 21:20
-
Ramires Ingin Pensiun Di Cruzeiro
Liga Inggris 13 November 2013, 19:10
-
10 Momen Kontroversial Jose Mourinho
Editorial 13 November 2013, 18:30
-
Tak Lagi Minati Falcao, Mourinho Lirik Diego Costa
Liga Inggris 13 November 2013, 14:48
-
Szczesny Jadikan Cech Sebagai Panutan
Liga Inggris 13 November 2013, 14:25
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR