
Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Chelsea. Dua pemain inti mereka dikabarkan akan absen melawan Arsenal.
Di akhir pekan ini, Chelsea akan kembali beraksi di ajang Premier League. The Blues akan berhadapan dengan salah satu tim kuat EPL saat ini, Arsenal.
Menghadapi Arsenal yang belum tersentuh kekalahan di musim ini, Chelsea butuh kekuatan terbaik mereka. Agar mereka bisa memetik kemenangan keempat beruntun mereka.
Namun Gianluca Di Marzio, Chelsea berpotensi pincang di laga ini. Dua pemain kunci mereka dikabarkan mengalami cedera.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tidak Keburu

Pemain kunci Chelsea yang pertama bakal absen di laga ini adalah sang kapten, Reece James.
Sang bek dikabarkan mengalami cedera sebelum jeda internasional kemarin. Kondisi cedera sang bek sendiri dikabarkan tidak terlalu parah.
Namun hingga saat ini James belum kunjung berlatih di tim utama Chelsea. Sehingga ia diragukan bakal pulih tepat waktu untuk memperkuat The Blues.
Cedera Kumat

Pemain berikutnya yang kemungkinan absen di laga krusial ini adalah Carney Chukwuemeka.
Sang gelandang sebenarnya sudah pulih dari cedera lutut yang menderanya. Ia bahkan sudah kembali ke bangku cadangan Chelsea sebelum jeda internasional kemarin.
Namun sang playmaker dikabarkan kembali mengalami sakit di bagian lututnya. Sehingga ia juga diragukan bisa turun melawan Arsenal.
Catatan Buruk

Chelsea sendiri punya catatan buruk saat berjumpa dengan Arsenal.
Mereka tidak pernah menang dari sang tetangga di empat pertemuan terakhir, di mana mereka selalu kalah dari tim asal London Utara tersebut.
Klasemen Premier League
(Gianluca Di Marzio)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tantang Arsenal, Chelsea Tidak Diperkuat Dua Pemain Ini?
Liga Inggris 18 Oktober 2023, 17:36
-
Derbi London: Chelsea Diprediksi Bakal Kalahkan Arsenal, Ini Skornya
Liga Inggris 18 Oktober 2023, 16:07
-
5 Rekrutan Baru yang Belum Tampil Bersama Chelsea: Padahal Belinya Juga Gak Murah!
Editorial 18 Oktober 2023, 11:23
-
Tantang Chelsea, Arsenal Dapat Tambahan Tenaga
Liga Inggris 17 Oktober 2023, 17:45
-
Arsenal Rawan Lengah, Waktunya Chelsea Menjegal!
Liga Inggris 17 Oktober 2023, 10:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR