Bola.net - - Arsene Wenger mengaku rasa cintanya pada yang membuatnya meneken kontrak baru di Emirates dan menyatakan ia akan berusaha untuk membawa klub tersebut meraih prestasi yang lebih baik musim depan.
Sebelumnya, pada hari Rabu siang waktu setempat, Arsenal mengumumkan bahwa Wenger sudah resmi meneken kontrak di klub tersebut. Ia dipastikan akan bertahan dua tahun lagi bersama Laurent Koscielny dan kawan-kawan.
Wenger sendiri sebelumnya tidak kunjung memberikan kepastian apakah ia akan bertahan di Arsenal. Padahal kontraknya akan habis pada Juni 2017 ini.
Manajemen Arsenal sendiri sebenarnya ingin Wenger bertahan. Di sisi lain, para fans The Gunners terbelah menjadi juara. Ada yang menginginkan agar manajer asal Prancis itu angkat kaki, sementara ada yang ingin agar Wenger tetap bertahan.
Pada akhirnya, manajer berusia 67 tahun itu disebut sudah bersedia bertahan sejak hari Selasa kemarin. Wenger menyatakan bahwa ia bersedia bertahan di Emirates karena ia sangat menyukai klub yang sudah dibelanya sejak dua dekade lalu itu.
We can confirm that the club has agreed a new contract with Arsène Wenger https://t.co/YZcmNufFrS
— Arsenal FC (@Arsenal) May 31, 2017
"Saya mencintai klub ini dan saya menanti masa depan dengan optimisme dan kegembiraan. Kami melihat apa yang kami lakukan dengan baik dan bagaimana kami bisa menjadi lebih kuat di mana-mana," ujar Wenger di situs resmi klub.
"Ini adalah kelompok pemain yang kuat dan dengan beberapa tambahan, kami bisa menjadi lebih sukses lagi. Kami berkomitmen untuk menghadapi tantangan liga yang berkelanjutan dan itu akan menjadi fokus kami musim panas ini dan musim depan," ucap Wenger.
"Saya bersyukur mendapat dukungan dari dewan dan Stan dalam melakukan semua yang kami bisa untuk memenangkan lebih banyak piala. Itulah yang kami semua inginkan dan saya tahu itu yang diinginkan penggemar kami di seluruh dunia," tutupnya.
Baca Juga:
- Akhirnya, Wenger Resmi Perpanjang Kontrak di Arsenal
- Lineker Pertanyakan Keputusan Arsenal Pertahankan Wenger
- Wenger Sudah Katakan 'Ya' Pada Arsenal
- Masa Depan Wenger di Arsenal Ditentukan Selasa Ini
- Wright: Bencana Jika Arsene Wenger Pergi
- Bertahan, Wenger Diberi Dana Minimal 100 Juta Pounds
- Arsenal Diminta Bajak Griezmann dari MU
- Hartson Desak Wenger Belanja Besar di Musim Panas
- Adams: Wenger Tak Punya Teman di Inggris
- Wenger Akan Dikontrak Dua Tahun Lagi
- Adams: Di Madrid Wenger Akan Dipecat Setelah Setahun
- Wenger Diharapkan Pensiun Oleh Mantan Pemain Kepercayaannya di Arsenal
- Chamberlain Berharap Bisa Jadi Sehebat Steven Gerrard
- Chamberlain Bantah Situasi Wenger Pengaruhi Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Wenger Harapkan Dukungan Penuh dari Fans Arsenal
Liga Inggris 31 Mei 2017, 23:01
-
Musim Panas Ini, Wenger Akan Belanja Pemain Top
Liga Inggris 31 Mei 2017, 22:34
-
Wenger Tak Restui Bellerin Gabung ke Barca
Liga Inggris 31 Mei 2017, 20:33
-
Gazidiz Akan Dukung Wenger Bawa Arsenal Juara
Liga Inggris 31 Mei 2017, 20:24
-
Teken Kontrak Baru, Wenger Bertekad Bawa Arsenal Juara
Liga Inggris 31 Mei 2017, 20:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR