
Everton, klub yang musim lalu meminjamnya, juga masih menunggu keputusan The Blues terkait niat untuk mempermanenkan striker muda Belgia itu.
Namun ternyata, Lukaku menyatakan bahwa Chelsea belum sama sekali menghubungi dirinya. Dan striker 21 tahun itu pun memberi isyarat bahwa Chelsea bukan satu-satunya pilihan.
"Tergantung mana yang terbaik bagi saya, klub mana yang memiliki ambisi paling besar dan tempat di mana saya bisa makin berkembang sebagai pemain muda." ujar Lukaku pada fourfourtwo.com.
"Usia saya masih 21 tahun namun saya rasa saya cukup berpengalaman. Saya bermain dalam banyak pertandingan dan saya mencetak banyak gol, sekarang saya ingin memenangkan banyak gelar dan menjadi salah satu yang terbaik." pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Puji Kiprah Robben di Piala Dunia
Piala Dunia 8 Juli 2014, 21:48
-
Cole Nikmati Tantangan Baru Bersama Roma
Liga Italia 8 Juli 2014, 21:29
-
Chelsea Ajukan Tawaran Baru Untuk Filipe Luis
Liga Inggris 8 Juli 2014, 18:35
-
Mourinho Bertukar Jersey di Tour de France
Liga Inggris 8 Juli 2014, 12:39
-
Menuju Chelsea, Sheva Peringatkan Diego Costa
Liga Inggris 8 Juli 2014, 12:24
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25

























KOMENTAR