
Bola.net - Sebuah fakta menarik terungkap terkait Federico Chiesa. Pelatih Liverpool, Arne Slot dilaporkan sengaja mencadangkan sang winger.
Chiesa merupakan salah satu pemain yang bergabung dengan Liverpool di musim panas kemarin. Ia ditebus dari Juventus untuk memperkuat lini serang The Reds.
Namun sejauh ini, Chiesa minim mendapatkan kesempatan bermain di skuad The Reds. Selain karena ia kerap cedera, ia juga minim diberi kesempatan bermain.
Anfield Watch melaporkan bahwa ternyata ada penyebab mengapa Chiesa jarang bermain. Keputusan ini ternyata datang langsung dari Arne Slot.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tidak Siap

Menurut laporan tersebut, Arne Slot melihat bahwa Chiesa belum siap bermain di Premier League, sehingga ia enggan memberikannya menit bermain.
Sang winger dikabarkan kesulitan beradaptasi dengan sepak bola Inggris yang sangat mengandalkan fisik. Ia juga tidak menunjukkan performa yang apik saat sesi latihan The Reds.
Salah satu penyebabnya adalah sang winger tidak kerasan di Inggris. Ia tidak cocok dengan iklim di Inggris dan itu yang membuatnya tidak maksimal.
Bakal Dilepas

Menurut laporan yang sama, saat ini manajemen Liverpool dan agen Chiesa sedang mencari jalan terbaik untuk sang winger.
Chiesa kemungkinan besar akan dipinjamkan di musim dingin ini. Karena untuk saat ini, Arne Slot merasa sang winger tidak dibutuhkan di timnya.
Itulah mengapa Chiesa akan dipinjamkan, di mana beberapa klub Italia berminat untuk menggunakan jasanya nanti.
Banyak Peminat

Sejauh ini ada banyak klub Serie A yang berminat menggunakan jasa Chiesa.
Sebut saja Atalanta, AC Milan, AS Roma dan Napoli dikabarkan sama-sama berminat menggunakan jasa sang winger.
Klasemen Premier League
(Anfield Watch)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Login! Liverpool Saingi MU untuk Kejar Frenkie De Jong
Liga Inggris 1 Januari 2025, 15:30
-
Jengah Jadi Cadangan, Wataru Endo Putuskan Cabut dari Liverpool?
Liga Inggris 1 Januari 2025, 14:15
-
Liverpool Tolak Pendekatan Real Madrid untuk Trent Alexander-Arnold
Liga Inggris 1 Januari 2025, 12:15
-
Terungkap, Ini Penyebab Arne Slot Kerap Cadangkan Federico Chiesa
Liga Inggris 1 Januari 2025, 10:30
-
Mendukung Alexander-Arnold Hengkang ke Real Madrid
Liga Inggris 1 Januari 2025, 06:30
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR