
Bola.net - Para klub besar Premier League dilaporkan memasang kewaspadaan penuh dengan perkembangan situasi Florian Thauvin yang kian memanas di Marseille.
Winger muda Prancis itu disebut-sebut kian gerah dengan minimnya kesempatan bermain di tim utama musim ini, bahkan ia digosipkan bakal mengajukan permohonan dijual jelang bursa transfer dibuka kembali Januari mendatang.
Selain jarang tampil, pemuda berusia 21 tahun itu kabarnya juga frustrasi dengan ketidakseriusan klub menawarkan kontrak baru. Semua masalah itu dipercaya makin membuatnya mantap meninggalkan Stade Velodrome.
Dan menurut media Prancis, kabar tersebut bakal membuat sejumlah raksasa Premier League girang. Maklum talenta Thauvin diyakini sudah masuk incaran Arsenal, Chelsea, Manchester United hingga Tottenham. [initial]
(tri/row)
Winger muda Prancis itu disebut-sebut kian gerah dengan minimnya kesempatan bermain di tim utama musim ini, bahkan ia digosipkan bakal mengajukan permohonan dijual jelang bursa transfer dibuka kembali Januari mendatang.
Selain jarang tampil, pemuda berusia 21 tahun itu kabarnya juga frustrasi dengan ketidakseriusan klub menawarkan kontrak baru. Semua masalah itu dipercaya makin membuatnya mantap meninggalkan Stade Velodrome.
Dan menurut media Prancis, kabar tersebut bakal membuat sejumlah raksasa Premier League girang. Maklum talenta Thauvin diyakini sudah masuk incaran Arsenal, Chelsea, Manchester United hingga Tottenham. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Frankfurt Bujuk Piazon Tinggalkan Chelsea Secara Permanen
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 16:30 -
Remy Siap Bersaing Dengan Diego Costa
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 16:24 -
Thauvin Goyah, Para Raksasa Inggris Siaga
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 15:15 -
Pilih Chelsea, Remy Tuai Kecaman
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 15:09 -
Tolak Chelsea dan MU, Remaja Ini Perpanjang Kontrak di Villa
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 14:55
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR