Bola.net - - Jose Mourinho merasa bahwa Sir Alex Ferguson lebih layak mewakili Manchester United untuk memberikan kado perpisahan dan berfoto dengan Arsene Wenger karena keduanya lebih lama menjadi rival dibandingkan dirinya.
Pertandingan antara Man United melawan di Old Trafford, Minggu diawali dengan sebuah seremoni singkat di lapangan. Saat itu ada Ferguson yang memberikan sebuah kado spesial kepada Wenger.
Kado itu adalah kado perpisahan bagi Wenger yang akan segera mengakhiri karirnya di Arsenal. Setelah memberikan kado itu, Mourinho sempat menghampiri Wenger dan bersalaman dengannya.
Namun setelah itu Mourinho kembali ke pinggir lapangan. Sementara Wenger dan Ferguson terus bersama dan berfoto bareng untuk beberapa saat.
Usai pertandingan, Mourinho ditanya mengapa dirinya tak berfoto bareng dengan Wenger. Bos asal Portugal itu merasa bahwa United lebih pantas diwakili oleh Ferguson, terlebih karena mereka pernah lama menjadi rival dibandingkan dirinya.
"Saya pikir kami melakukannya dengan sangat fantastis sebagai sebuah klub - karena klub yang melakukannya - tetapi saya merasa akan jauh lebih berarti jika Sir Alex yang turun daripada saya sendiri," katanya pada Sky Sports News.
"Saya bermain melawan Wenger tiga atau empat kali di sini, persaingan besar antara kedua klub terjadi di antara mereka, jadi memang Sir Alex yang harus berfoto," dalih Mourinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan Pemain Muda Arsenal Buat Mkhitaryan Senang
Liga Inggris 30 April 2018, 16:57
-
Tampil Hadapi MU, Maitland-Niles Berterima Kasih Pada Wenger
Liga Inggris 30 April 2018, 16:15
-
Kebobolan Di Menit Akhir, Bek Arsenal Ini Patah Hati
Liga Inggris 30 April 2018, 15:55
-
Mourinho Berharap Bisa Duel Lawan Wenger Lagi
Liga Inggris 30 April 2018, 15:33
-
Kembali Cedera, Mkhitaryan Diragukan Tampil Lawan Atletico
Liga Inggris 30 April 2018, 14:55
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR