Dari tanah Britania, tiga klub sudah siap melakukan penawaran kepada penyerang internasional Argentina itu. Mereka adalah Tottenham Hotspurs, Manchester City, dan Arsenal.
Spurs gagal mendapatkan eks pemain River Plate itu pada bursa transfer awal musim lalu, dan berencana untuk memberikan proposal kembali di musim panas mendatang.
Sementara Arsenal dan City juga dilaporkan ikut memburu tanda tangan Higuain. Mereka akan bersaing dengan raksasa Italia Juventus yang juga mengincar pemain 25 tahun itu.
Gonzalo Higuain bergabung dengan El Real sejak pertengahan musim 2006/2007. Di Los Merengues, pemain berjuluk El Pipa itu sudah bermain di 260 pertandingan dan menciptakan total 119 gol. (dm/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Saya Tak Perlu Beri Penjelasan Jika Pergi
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 21:37
-
Madrid Obral Lima Pemain Besar
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 20:46
-
Penyesalan Mourinho Terhadap Lopez
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 19:29
-
Simeone Optimis Atletico Lumat Madrid di Copa del Rey
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 16:55
-
Tak Hiraukan Uang PSG, Ronaldo Pilih United
Liga Inggris 3 Mei 2013, 16:20
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR