City diyakini ingin mendengarkan tawaran untuk pemain berusia 29 tahun, usai manajer Josep Guardiola menyebut pemain Prancis mengalami kelebihan berat badan di sesi latihan pra-musim.
Dan dana sekitar 17 juta poundsterling dikabarkan akan cukup untuk membuat Nasri pergi dari Etihad, dan tiga klub Serie A dikabarkan tengah tertarik dengan situasi sang pemain sekarang.
Inter Milan dan AC Milan bakal terlibat persaingan ketat untuk memperebutkan sang playmaker dan mendaratkannya ke San Siro, sementara masih sibuk mencari pemain anyar untuk menggantikan Miralem Pjanic.
Nasri bergabung dengan City dari Arsenal di 2011, namun hanya empat kali tampil sebagai starter karena mengalami banyak cedera di musim 2015/16 silam. [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Menangani Manchester City Bukan yang Tersulit
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 22:49
-
Guardiola Puji Kualitas Joe Hart tapi Tak Janjikan Masa Depan
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 21:38
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Sunderland
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 15:47
-
Prediksi Manchester City vs Sunderland 13 Agustus 2016
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 15:41
-
Keown: Arsenal Maksimal Cuma Empat Besar
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 12:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR