Bola.net - - Winger Olympique Lyon, Memphis Depay buka suara mengenai alasannya meninggalkan Manchester United di awal tahun lalu. Depay menyebut ia pergi dari Manchester karena butuh waktu bermain lebih, bukan karena bertengkar dengan Mourinho.
Depay sendiri merupakan salah satu talenta muda yang pernah membela panji setan merah. Penampilannya yang menonjol di Piala Dunia 2014 membuat Manchester United berani menebusnya dengan mahal dari PSV Eindhoven.
Namun di United, Depay kesulitan untuk mengeluarkan kemampuan terbaiknya. Hal itu berimbas dengan menurunnya jam bermainnya sehingga ia memutuskan untuk hengkang dari Old Trafford pada bulan Januari kemarin.
Memphis Depay
Depay sendiri membantah jika ia pergi meninggalkan MU karena berselisih paham dengan sang manajer, Jose Mourinho. "Perkataannya kepada saya benar-benar baik," buka Depay kepada OL TV.
"Di Manchester saya selalu bekerja keras. Bagi saya pribadi, situasinya sulit karena saya butuh kesempatan untuk bermain."
"Namun kami tidak pernah memiliki hubungan yang buruk. Dia [Mourinho] adalah pelatih dan pria yang hebat. Saya rasa dia selalu mengatakan hal-hal yang baik mengenai saya." tandas pemain Timnas Belanda tersebut.
Baca Juga:
- Lukaku dan Herrera Jadi Dua Sosok Pemimpin Anyar di United
- Temui Mourinho, Lindelof Bantah Stress di United
- Nemanja Matic Diklaim Sebagai Gelandang Terbaik Premier League
- Mourinho Dibisiki Cara Agar Rashford Seperti Messi
- Liverpool Lawan MU Tanpa Firmino dan Coutinho?
- Karena Fellaini, Mourinho Ribut Dengan Manajemen MU?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tak Menyerah Untuk Bisa Datangkan Perisic dari Inter
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 20:37
-
Tinggalkan Arsenal, Ini Tiga Klub Pilihan Ozil
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 16:00
-
Gara-gara Messi, MU Jadi Gagal Dapatkan Jordi Alba
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 15:30
-
Saha Anggap Kualitas Mourinho dan Sir Alex Setara
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 15:00
-
Tinggalkan MU, Depay Bantah Berselisih Dengan Mourinho
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 14:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR