Bola.net - - Steven Gerrard dikabarkan menolak kans untuk melatih MK Dons, untuk terus menjaga kans kembali ke sebagai bagian dari staff pelatih.
Sosok berusia 36 tahun sebelumnya dikabarkan sudah mengadakan negosiasi dengan tim League One pekan lalu, untuk menggantikan posisi Karl Robinson dengan kontrak berdurasi tiga tahun.
Namun demikian, Gerrard, yang mencari tantangan baru usai ia memutuskan tidak lagi melanjutkan 18 bulan karirnya di LA Galaxy awal bulan ini - disebut ingin mendapatkan posisi sebagai staff pelatih di Liverpool dan Inggris.
Bos The Reds, Jurgen Klopp, mengakui di masa lalu bahwa ia terbuka dengan kembalinya sang legenda klub, dan The Mirror menyebut bahwa tim Merseyside tengah bersiap untuk menggelar diskusi informal mengenai hal tersebut.
Disebutkan bahwa penawaran kontrak untuk Gerrard mungkin tidak akan diberikan hingga tahun baru mendatang, mengingat Klopp masih ingin fokus menjaga performa timnya, yang kini terus bertengger di papan atas klasemen liga.
Gerrard, yang pergi dari Anfield sebagai pemain ketiga yang paling sering membela klub, juga disebut banyak menerima tawaran bermain dari berbagai klub di Inggris.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duet Lovren dan Matip Dipuji Legenda Liverpool
Liga Inggris 22 November 2016, 18:31
-
Chelsea Diprediksi Finis di Atas Liverpool
Liga Inggris 22 November 2016, 18:01
-
Lawan Southampton, Klopp Dikritik Karena Telat Masukkan Sturridge
Liga Inggris 22 November 2016, 17:35
-
Kualitas Liverpool Diklaim Masih di Bawah Chelsea
Liga Inggris 22 November 2016, 17:01
-
Carragher: Liverpool Kecewa Gagal Kalahkan Southampton
Liga Inggris 22 November 2016, 12:45
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR