Bola.net - - Eks pilar , Steve Nicol, menyebut gaya main The Reds memang bagus namun tim dinilainya lebih komplit karena tim itu tak cuma bagus menyerang namun juga bertahan.
Musim ini, Liverpool tampil memikat di liga. Berkat polesan Jurgen Klopp, tim asal Merseyside itu tampil atraktif dan haus gol. Mereka kini jadi tim paling tajam di liga dengan torehan 30 gol.
Namun Liverpool dianggap memiliki kelemahan yang dianggap bisa fatal dalam perburuan gelar juara musim ini, yakni lini belakang yang tak solid. sejauh ini mereka sudah kebobolan 14 kali, terbanyak dari lima tim teratas di papan klasemen.
Di sisi lain, di bawah asuhan Antonio Conte, Chelsea juga mampu tampil bagus saat menyerang. Namun di lini belakang, pertahanan mereka juga amat kokoh, meski memakai formasi yang tak populer di Inggris, 3-4-3. Eden Hazard cs sendiri kini sudah mengoleksi 27 gol dan hanya kebobolan sembilan kali.
Oleh karena itulah, Nicol tak ragu lagi menganggap bahwa kualitas Chelsea saat ini berada di atas Liverpool.
"Itulah hebatnya. Ia (Klopp) tidak pergi ke lapangan dan mencoba untuk menjadi pintar dan menjaga lini belakannya tetap ketat. Ia ingin pergi ke lapangan manapun seolah-olah ia berada di kandang sendiri dan menyerang tim lawan," tuturnya pada ESPN FC.
"Hal itu memang hebat tetapi itu benar-benar membuat saya berpikir, itu sebabnya Liverpool mungkin berada di belakang Chelsea. Karena Liverpool hanya bisa bermain satu cara. Dan itu adalah bergerak maju(menyerang)," terangnya.
Baca Juga:
- Carragher: Liverpool Kecewa Gagal Kalahkan Southampton
- Imbang Tanpa Gol Lawan Southampton, Liverpool Tetap Dipuji
- Wijnaldum: Ada Rasa Saling Menghormati di Skuat Liverpool
- Tolak MK Dons, Gerrard Ingin ke Liverpool
- Redknapp: Man of the Match MU Lawan Arsenal Adalah Herrera
- Liverpool dan Tottenham Berebut Gaet The Next Modric
- Liverpool Gagal Menang, Klopp Menyikapinya Dengan Positif
- Redknapp Rekomendasikan Guardiola Untuk Rekrut Van Dijk
- Lini Pertahanan Liverpool Terus Diragukan, Klopp Kesal
- Klopp Tak Mengeluh Hadapi Lawan Yang Main Defensif
- Rooney Teler, Dua Bintang Liverpool ke Klub Tari Telanjang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Ingin Buktikan Abramovich Tak Salah Merekrutnya
Liga Inggris 22 November 2016, 21:19 -
Chelsea Diprediksi Finis di Atas Liverpool
Liga Inggris 22 November 2016, 18:01 -
Kualitas Liverpool Diklaim Masih di Bawah Chelsea
Liga Inggris 22 November 2016, 17:01 -
Conte: Premier League Tersulit Sepanjang Sejarah
Liga Inggris 22 November 2016, 15:36 -
Wilmots: Chelsea Sekarang Sadar Hazard Pencetak Gol
Liga Inggris 22 November 2016, 15:05
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR