Sebelumnya Mourinho sudah mengatakan bahwa ia akan mencoba mencari solusi untuk Torres. Hal senada diutarakan El Nino yang berharap bisa segera melakukan pembicaraan langsung dengan Mourinho.
"Mourinho akan menjelaskan pendapatnya dan saja juga akan mengungkapkan perasaan saya. Saya ingin bertahan dan menghormati kontrak saya. Saya ini berbuat benar dan menjadi nomor satu di posisi saya lagi," jelas Torres kepada AS.
Torres secara terbuka juga mengungkapkan harapannya untuk mendapatkan 'tuah' Mourinho. Maksudnya, Torres melihat penyerang yang ditangani Mou selalu sukses.
"Tempat terbaik untuk memperbaiki performa saya adalah Chelsea, terutama dengan kedatangan Mourinho. Saya pikir semua penyerang yang bermain bagi Mourinho selalu berhasil mendapatkan kesuksesan," tambahnya. (tsr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pindah ke Inggris, Mou Diprediksi Bakal Semakin Kaya
Liga Inggris 14 Juni 2013, 22:01
-
Liga Inggris 14 Juni 2013, 20:29

-
'Cavani Ingin Gabung Real Madrid'
Liga Champions 14 Juni 2013, 19:15
-
Torres Berharap 'Tuah' Mourinho
Liga Inggris 14 Juni 2013, 18:45
-
Draxler Tak Mau Menutup Pintu Untuk Chelsea
Liga Inggris 14 Juni 2013, 16:18
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR