Cavani memang salah satu penyerang yang diincar Madrid untuk menggantikan Gonzalo Hiiguain yang bakal dijual. Madrid berencana melakukan penyegaran di lini depan dengan membeli penyerang baru.
Meski demikian, usaha Madrid tak mudah karena harus bersaing dengan tim-tim kaya asal Inggris seperti Chelsea dan Manchester City. Akan tetapi ucapan Luis Cavani nampaknya bisa menjadi angin segar bagi Los Blancos.
"Niat Edinson adalah bermain bagi Real Madrid. Dia sudah tak sabar menunggu penyelesaian transfernya. Dia sudah mengutarakan keinginannya bergabung dengan Madrid kepada anggota keluarga. Jika dia mengatakannya secara terbuka, ia khawatir akan menyinggung Napoli," ujar Luis kepada Futboleros.
Sang ayah menambahkan bahwa perwakilan Real Madrid sudah menjalin komunikasi dengan putranya perihal kesepakatan personal. Saat ini yang menjadi masalah adalah harga tinggi yang dipasang oleh Napoli. (fox/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pindah ke Inggris, Mou Diprediksi Bakal Semakin Kaya
Liga Inggris 14 Juni 2013, 22:01
-
Liga Inggris 14 Juni 2013, 20:29

-
'Cavani Ingin Gabung Real Madrid'
Liga Champions 14 Juni 2013, 19:15
-
Torres Berharap 'Tuah' Mourinho
Liga Inggris 14 Juni 2013, 18:45
-
Draxler Tak Mau Menutup Pintu Untuk Chelsea
Liga Inggris 14 Juni 2013, 16:18
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR