Winger yang saat ini memperkuat Bayer Leverkusen tersebut dilirik oleh manajemen Tottenham setelah mereka gagal mendapatkan Saido Berahino dari West Brom.
Untuk mendapatkan jasa Son, dilansir oleh Kicker, Spurs harus merogoh kocek mereka hingga 22 juta pounds. Harga ini sesuai dengan apa yang selama ini telah ditunjukkan oleh Son di Bundesliga.
Masih berdasarkan sumber yang sama, pemain 23 tahun juga diyakini akan menjalani tes medis pada hari kamis (27/8) pada waktu setempat.
Selama dua musim bersama Leverkusen, Son telah bermain di 62 pertandingan liga. Dari jumlah tersebut ia melesakkan 21 gol ke gawang rivalnya. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Sedih Rasanya Tahu Son Ingin Pergi'
Liga Eropa Lain 27 Agustus 2015, 19:53 -
Wenger: North London Derby Selalu Menarik
Liga Inggris 27 Agustus 2015, 16:32 -
Tottenham Siap Boyong Bintang Korea Selatan
Liga Inggris 27 Agustus 2015, 00:32 -
Redknapp Yakin Berahino Segera Hijrah ke Tottenham
Liga Inggris 26 Agustus 2015, 18:22 -
Tottenham Tertarik Tampung Illarramendi
Liga Inggris 26 Agustus 2015, 14:15
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR