
Menurut klub Ryan, Central Coast Mariners, AVB sendiri yang menulis surat kepada klub untuk meminta agar kiper berusia 20 tahun itu belatih bersama Spurs mulai bulan depan.
Klub sendiri mengijinkan kiper terbaik terbaik A -League 2012 itu untuk berlatih di London, mulai 2 Agustus. Namun, menurut klub Mariners, tak ada diskusi antara kedua klub itu menyangkut kemungkinan transfer pemain yang kontraknya tersisa satu musim lagi.
"Merupakan kesempatan besar bagi Mathew untuk menimba pengalaman dan berpeluang bermain di EPL," kata CEO Mariners, Peter Turnbull.
Turnbull mengatakan, undangan kepada Ryan dari Spurs itu menunjukkan bahwa ada ketertarikan klub asing bagi penjaga gawang masa depan Australia tersebut.
"Saya kira itu karena kehebatan Mathew bermain di bawah mistar gawang. Ia memiliki masa depan cerah, ia mendapatkan beberapa penghargaan musim lalu dan dalam pengamatan Mark Schwarzer untuk masuk tim Socceroos," tandasnya.
(afp/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Porto: Nilai Moutinho 30 Juta Pound!
Liga Inggris 14 Juli 2012, 23:45
-
Tottenham Undang Kiper Muda Australia Berlatih
Liga Inggris 14 Juli 2012, 14:45
-
Spurs Sukses Bajak Adrian Dari Atletico?
Liga Spanyol 14 Juli 2012, 12:08
-
Ramos: Modric Selalu Pilih Yang Terbaik
Liga Inggris 14 Juli 2012, 08:00
-
Van der Vaart Tampik Rumor Kepergiannya
Liga Inggris 13 Juli 2012, 23:16
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR