Itu merupakan pendapat dari gelandang Manchester City, Yaya Toure.
Sang juara bertahan Premier League mencatat start buruk musim ini, yang membuat mereka hanya terpisah satu angka dari zona degradasi. Ada beberapa pemain yang dianggap tak tampil maksimal musim ini dan Jose Mourinho diklaim ada di ambang pemecatan.
Namun Toure lantas mencoba memberikan dukungan pada sang manajer dengan mengatakan pada France Football: "Chelsea tak bisa dikenali. Mereka punya terlalu banyak masalah, di lini serang dan pertahanan. Semua pemain mengalami masa yang sulit. Seperti tak ada yang bekerja dengan baik untuk mereka.
"Hal ini bisa terjadi pada semua orang. Saya tidak suka bicara tentang rival. Namun kita tidak melihat Chelsea yang sebenarnya.
"Namun akan jadi kesalahan jika kita berpikir mereka akan kalah lawan PSG (di babak 16 besar Liga Champions-red). Chelsea seperti binatang yang terluka. Tidak akan mudah untuk Paris. Anda harus yakin Mourinho akan membangkitkan mereka." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Mourinho Terbaik di Premier League
Liga Inggris 17 Desember 2015, 23:28
-
Tinggalkan Chelsea, Mourinho Jadi Meme Lucu
Open Play 17 Desember 2015, 22:52
-
Mourinho Resmi Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 17 Desember 2015, 22:43
-
Loic Remy Rintis Jalan Keluar dari Chelsea
Liga Eropa Lain 17 Desember 2015, 22:21
-
Redknapp: 'The Special One' Tak Spesial Lagi
Liga Inggris 17 Desember 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR