Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Mail, mantan manajer Real Madrid itu akan mengikat kontrak tiga tahun dengan gaji mencapai 5,1 juta euro per musim. Dan menariknya, jumlah bayaran sang juru taktik sama dengan yang ia terima ketika masih menjadi manajer utama di Los Blancos.
Meski demikian, Benitez terhitung menerima gaji yang cukup kecil di Madrid. Sebelumnya, klub 10 kali juara Liga Champions itu sempat berani membayar Carlo Ancelotti hingga 8 juta euro per musim dan Jose Mourinho 7,3 juta euro per musim.
Laporan yang sama juga mengatakan bahwa Newcastle ingin segera memperkenalkan Benitez sebagai manajer resmi mereka dalam waktu dekat, dan langsung memberinya kesempatan debut di laga melawan Leicester City - sang pemuncak klasemen.
Namun hingga kini, The Magpies masih belum membuat pengumuman resmi terkait pemecatan Steve McClaren. [initial]
Baca Juga:
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Rival Utama Kami Atletico Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 21:58
-
Termasuk Neymar, Ini Dia 12 Pemain Target Real Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 20:53
-
Bos Villarreal: Madrid Tak Lebih Bagus Dari Era Benitez
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 17:58
-
Data dan Fakta La Liga: Las Palmas vs Real Madrid
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 16:05
-
Prediksi Las Palmas vs Real Madrid 14 Maret 2016
Liga Spanyol 11 Maret 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR