
Bola.net - - Manchester United siap menguras kas klub guna mendapatkan jasa pemain tengah , Dele Alli.
Bintang berusia 21 tahun mentas dari League One dan menjadi salah pemain terbesar di Premier League serta dipercaya membela timnas Inggris hanya dalam jangka waktu dua tahun.
Sang gelandang sempat bermain tak konsisten musim ini, namun ia masih bisa memberikan kontribusi berupa tujuh gol dan empat assist dalam 16 pertandingan di semua kompetisi.
Dele Alli
Menurut laporan yang diturunkan oleh Don Balon, Real Madrid terus mengawasi sang pemain muda, namun United berharap mereka bisa mengalahkan tim raksasa Spanyol untuk mendapatkan tanda tangan Alli dengan bermodal 180 juta pounds.
Sang gelandang sebelumnya hanya berharga 5 juta pounds ketika Tottenham membelinya dari MK Dons di 2015.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ayah Neymar: Bukan Mustahil Pindah ke Real Madrid
Liga Spanyol 29 November 2017, 20:35
-
Sidang Hanya 15 Menit, Marcelo Bersalah Kasus Pajak
Liga Spanyol 29 November 2017, 19:05
-
Zidane Mengaku Tak Sakit Hati Meski Ditolak Mbappe
Liga Spanyol 29 November 2017, 12:30
-
Zinedine Zidane Siapkan Taktik Spesial untuk Clasico
Liga Spanyol 29 November 2017, 12:20
-
Real Madrid Adakan Pembicaraan dengan David Luiz
Liga Spanyol 29 November 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR