Penyerang Timnas Jerman tersebut sebelumnya memang kerap dihubung-hubungkan dengan Setan Merah sejak Louis Van Gaal resmi ditunjuk menjadi Manajer mereka. Muller dikabarkan masuk dalam daftar pemain yang diinginkan oleh Manajer asal Belanda tersebut.
Menurut Bild, ternyata rumor ketertarikan Setan Merah pada Muller memang benar adanya. United bahkan sudah melontarkan penawaran resmi pada Bayern untuk pemain berusia 24 tahun tersebut. Namun, jawara Bundesliga tersebut menolak penawaran tersebut.
Masa depan Muller di Allianz Arena sendiri saat ini tengah dalam ketidakpastian. Bahkan, ia dikabarkan ingin menggelar pembicaraan dengan manajemen Bayern terkait posisinya di klub tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Sudah Sodorkan Tawaran Resmi Pada Muller
Liga Inggris 5 Juni 2014, 21:51
-
Schwensteiger Bisa Pindah Ke MU
Liga Eropa Lain 5 Juni 2014, 19:32
-
Giggs Berencana Ambil Alih Kursi Van Gaal
Liga Inggris 5 Juni 2014, 17:06
-
Agen: Van Gaal Memang Tertarik Kepada Strootman
Liga Inggris 5 Juni 2014, 16:32
-
Demi Shaw, MU Harus Relakan Chicharito
Liga Inggris 5 Juni 2014, 15:19
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR