Bola.net - - Bek Liverpool, Virgil van Dijk memberikan pujian kepada rekan setimnya, Roberto Firmino. Van Dijk menilai Firmino sangat piawai dalam membangun serangan sehingga ia menjadi lawan yang berat untuk para bek.
Selama dua musim terakhir, Firmino menjadi andalan Jurgen Klopp di lini serangnya. Ia yang berposisi sebagai gelandang serang mampu menyingkirkan striker-striker murni milik Liverpool dan terus menjadi starter di ujung tombak The Reds.
Mantan pemain Hoffenheim itu membayar kepercayaan Jurgen Klopp dengan baik. Musim ini Ia tercatat total mencetak 23 gol di semua kompetisi bagi Liverpool..
Van Dijk sendiri merasa kagum dengan performa Firmino yang semakin mentereng. "Memiliki penyerang seperti mereka benar-benar luar biasa," buka Van Dijk kepada The Mirror.
"Mereka tidak hanya membuat serangan tapi mereka juga membantu pertahanan. Mereka melakukan banyak sekali pekerjaan, coba anda lihat Bobby Firmino. Dia adalah mimpi buruk para bek."
"Saya bisa mengatakan itu karena saya sudah melawan dia di awal musim kemarin. Serangan Liverpool selalu dimulai dari Bobby. " tutup mantan bek Southampton tersebut.
Baca Juga:
- Masalah Manchester City Hanya Soal Memanfaatkan Momentum
- Guardiola Mengakui Laga Lawan Liverpool Akan Sulit
- Kekalahan Manchester City Musim Ini Sangat Rumit Untuk Dijelaskan
- Van Dijk: Liverpool Tak Perlu Parkir Bus di Leg Kedua
- Mengejutkan! Madrid Ingin Klopp Gantikan Zidane
- Dipermalukan MU, City Akan Coba Bangkit Saat Lawan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantap! Salah Menangi Gelar Pemain Terbaik EPL Bulan Maret
Liga Inggris 9 April 2018, 23:11
-
Klopp Puji Performa Wijnaldum Lawan Everton
Liga Inggris 9 April 2018, 22:51
-
Fernandinho: Lawan City, Liverpool Andalkan Bola-bola Panjang
Liga Champions 9 April 2018, 22:26
-
Liverpool Terancam Krisis Bek Kiri di Pertandingan Lawan City
Liga Champions 9 April 2018, 22:23
-
Salah Belum Bisa Dipastikan Ikut Main Lawan City di Etihad
Liga Champions 9 April 2018, 21:47
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR