Bola.net - - Bek anyar LIverpool, Virgil van Dijk menyebut klub asal Merseyside itu sebagai kecocokan yang sempurna bagi dirinya. Karena itulah ia senang akhirnya bisa bergabung dengan The Reds.
LIverpool mendatangkan Van Dijk dari Southampton dengan nilai transfer mencapai 75 juta poundsterling. Usai kesepakatan diumumkan pada 27 Desember lalu, bek internasional Belanda itu akhirnya resmi diperkenalkan sebagai pemain anyar LIverpool di Melwood.
"Saya senang bisa berada di sini dan saya tak sabar untuk memulainya. Saya pikir hal terpenting adalah ukuran klub ini, budaya klub, para pemain, manajer dan tentu saja fans, yang membuat klub ini spesial," ujar Van Dijk di laman resmi klub.
"Dengan sejarah klub ini dan semua di sekelilingnya, bahkan markas latihan dan hal lainnya, semuanya sempurna, kecocokan sempurna bagi saya, dan kecocokan sempurna bagi keluarga saya juga," lanjutnya.
"Liverpool are the perfect, perfect match for me." 💪
Watch @VirgilvDijk's first #LFC interview exclusively on @LFCTV GO: https://t.co/CukWGg1fty pic.twitter.com/2LfATSjMCp
— Liverpool FC (@LFC) January 1, 2018
Di LIverpool, Van Dijk mendapat jersey bernomor punggung 4. Nomor ini pernah dikenakan oleh eks kapten sekaligus legenda The Reds, Sami Hyppia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Anfield, Van Dijk Bisa Bantu Liverpool Juara
Liga Inggris 1 Januari 2018, 23:41
-
Wijnaldum Yakin Van Dijk Masih Bisa Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 1 Januari 2018, 22:59
-
Diperkuat Van Dijk, Pemain-pemain Liverpool Girang
Liga Inggris 1 Januari 2018, 22:29
-
Tak Masuk Skuat Liverpool, Klopp Sebut Coutinho Cedera
Liga Inggris 1 Januari 2018, 22:22
-
Van Dijk Senang Tak Lagi Harus Hadapi Lini Serang Liverpool
Liga Inggris 1 Januari 2018, 21:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR