Penampilan cemerlang De Gea dalam menghalau peluang berbahaya yang dimiliki Mame Diouf dan Marko Arnautovic di menit akhir diakui Van Gaal membuat timnya sukses meraih tiga angka lewat kemenangan dengan skor 2-1. Selain itu, Van Gaal juga memuji penyelamatan Ashley Young di garis gawang pada menit terakhir, yang jika gagal bisa membuat tim tamu sukses menyamakan kedudukan.
"De Gea adalah seorang penjaga gawang yang memiliki tugas untuk menghentikan tembakan lawan. Saya pikir ia menghadapi dua atau tiga tembakan berbahaya dalam laga ini," ungkap Van Gaal seperti dilansir Manchester Evening News.
"Sangat sulit bagi seorang kiper untuk tetap menjaga konsentrasi dan senantiasa fokus, namun ia berkembang setiap pekannya. De Gea melakukan penyelamatan super, dan kami juga dinaungi keberuntungan saat Young menyapu bola dari garis gawang."[initial]
Baca Juga
- Carrick Sambut Positif Kembalinya Falcao dan Herrera
- Godin Masuk Dalam Radar Transfer MU di Bulan Januari
- Di Maria: Liga Champions Tak Sepenting Main Dengan Anak
- Van Gaal Konfirmasi Cedera Hamstring Di Maria
- Ingin Gabung MU, Sinkgraven Diperingatkan Rekan Setim
- 'Fellaini Pemain Terbaik MU Saat Ini'
- Tak Terpancing Aksi Wilshere, Rooney Dianggap Sudah Dewasa
- Carrick: Saya Tak Nyaman Dipasang Sebagai Bek Tengah
- Ketimbang MU, Coutinho Lebih Pilih Gabung Atletico
- Terlalu Rajin, Ronaldo Sempat Dikira Mata-Mata di MU
(men/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata: United Memiliki Momentum Untuk Mengarungi Desember 2014
Liga Inggris 3 Desember 2014, 23:51
-
Mata: Stoke Bikin United Menderita Hingga Menit Akhir
Liga Inggris 3 Desember 2014, 22:51
-
'Belum Terlambat Bagi United Untuk Bersaing Juara'
Liga Inggris 3 Desember 2014, 21:47
-
'Van Gaal Kini Telah Percaya Fellaini'
Liga Inggris 3 Desember 2014, 21:30
-
Bahagia di Juve, Vidal Cueki Rumor Man United
Liga Italia 3 Desember 2014, 21:29
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR