Pemain muda Inggris itu masuk dalam skuat awal timnas Tiga Singa, yang baru saja diumumkan oleh Roy Hodgson. Dan di laga melawan semalam, Rashford membuktikan bahwa ia memang layak mendapat kesempatan, dengan mencetak satu gol untuk Manchester United.
Van Gaal, yang sebelumnya mengaku enggan memberikan komentar mengenai tim nasional, memilih memberikan pujian pada Rashford.
"Ia mencetak gol. Seorang striker yang mencetak gol adalah pemain yang bagus," tutur Van Gaal menurut laporan laman resmi United.
United sendiri akhirnya finish di peringkat lima klasemen akhir Premier League dengan raihan 66 angka dari 38 pertandingan.
Mereka mengumpulkan poin yang sama dengan Manchester City, yang ada di atasnya, namun harus rela tak lolos ke Liga Champions musim depan karena kalah selisih gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney: MU Memang Tak Pantas Main di Liga Champions
Liga Inggris 18 Mei 2016, 23:55
-
Carrick Bertahan di MU Jika Van Gaal Dipecat
Liga Inggris 18 Mei 2016, 23:41
-
Ketua LMA Sarankan MU Pertahankan Van Gaal
Liga Inggris 18 Mei 2016, 22:24
-
Eks Bos City: Pemanggilan Rashford ke Timnas Kontroversial
Liga Inggris 18 Mei 2016, 22:07
-
Rahsford Penyerang Komplit untuk Manchester United
Liga Inggris 18 Mei 2016, 21:46
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR