Juara bertahan Premier League tersebut kini tengah sibuk untuk mencari bos baru usai David Moyes dipecat di bulan April, hanya 10 bulan dari enam tahun kontrak yang disepakati oleh kedua pihak.
Van Gaal sendiri akan mundur dari jabatannya sebagai pelatih Belanda usai Piala Dunia 2014 dan ia sudah berulang kali diberitakan bakal menjadi kandidat utama untuk melatih MU di musim kompetisi yang akan datang.
"Van Gaal amat ingin menerima tawaran pekerjaan di Premier League. Van Gaal adalah seorang manajer yang bisa membangun tim dari nol dan ia seperti guru. Saya pikir ia akan sempurna untuk Manchester United," tutur Verheijen pada Daily Mirror.
"Fakta bahwa akan ada kurang lebih 200 juta poundsterling untuk belanja pemain baru merupakan faktor yang amat menarik perhatian. Jika uang sebanyak itu sudah dihabiskan musim lalu, maka pekerjaan tersebut akan menjadi tidak menarik lagi. Karena ia akan harus berhadapan dengan pemain yang tidak ia beli," pungkasnya.
United dan manajer interim mereka, Ryan Giggs, akan bertarung menghadapi Sunderland di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 3 Mei 2014, 23:47

-
Review: Kucing Hitam Bawa Sial di Old Trafford
Liga Inggris 3 Mei 2014, 22:56
-
Ferdinand Rasakan Pengaruh Positif Giggs
Liga Inggris 3 Mei 2014, 19:41
-
Ferdinand Mengaku Masih Betah di MU
Liga Inggris 3 Mei 2014, 19:33
-
Liga Inggris 3 Mei 2014, 18:20

LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR