Bola.net - Gelandang muda asal Belanda Marco van Ginkel mengaku Jose Mourinho memiliki peran besar dalam keputusannya memilih Chelsea. Ia tak ragu memilih Chelsea setelah Mou menghubunginya via telepon.
Chelsea disebut membayar sekitar 8 juta pound untuk mendapatkan jasa Van Ginkel dari Vitesse. Ia kemudian menandatangani kontrak berdurasi lima tahun bersama tim asal London itu.
Van Ginkel merupakan pemain kedua yang dibeli Chelsea era Mourinho kali ini. Sebelumnya The Blues telah sukses mendapatkan Andre Schurrle dari Bayer Leverkusen.
Van Ginkel mengaku dirinya sudah tak sabar untuk bertemu dengan Mourinho secara langsung. Ia juga merasa lega karena rumor transfer dirinya telah berakhir dengan baik.
"Saya belum bertemu dengan Mourinho secara langsung. Kami sempat bicara beberapa kali lewat telepon dan itu penting dalam transfer ini. Rasanya menyenangkan jika seorang pelatih menginginkan anda. Dia berhasil meyakinkan saya," ujar van Ginkel kepada Algemeen Dagblad. (gl/hsw)
Chelsea disebut membayar sekitar 8 juta pound untuk mendapatkan jasa Van Ginkel dari Vitesse. Ia kemudian menandatangani kontrak berdurasi lima tahun bersama tim asal London itu.
Van Ginkel merupakan pemain kedua yang dibeli Chelsea era Mourinho kali ini. Sebelumnya The Blues telah sukses mendapatkan Andre Schurrle dari Bayer Leverkusen.
Van Ginkel mengaku dirinya sudah tak sabar untuk bertemu dengan Mourinho secara langsung. Ia juga merasa lega karena rumor transfer dirinya telah berakhir dengan baik.
"Saya belum bertemu dengan Mourinho secara langsung. Kami sempat bicara beberapa kali lewat telepon dan itu penting dalam transfer ini. Rasanya menyenangkan jika seorang pelatih menginginkan anda. Dia berhasil meyakinkan saya," ujar van Ginkel kepada Algemeen Dagblad. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Pemain Muda Chelsea Harus Teladani Drogba
Liga Inggris 8 Juli 2013, 23:00 -
Jika Gagal Dapatkan Thiago Silva, Barca Incar David Luiz
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:27 -
Juventus Andalkan Mata-mata Untuk Juarai Liga Champions
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:14 -
Xabi Alonso: Saya Tak Akan Kembali ke Inggris
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 22:00 -
Mourinho di Latihan Hari Pertama Chelsea
Liga Inggris 8 Juli 2013, 21:13
LATEST UPDATE
-
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30 -
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR