Sosok berusia 19 tahun, yang bergabung dengan United dari AS Monaco dengan harga 36 juta poundsterling dua pekan silam, mencatat gol di laga debutnya melawan Liverpool.
Rooney bisa jadi akan pulih dari cedera dan siap menghadapi Southampton pekan ini, namun Van Nistelrooy mengatakan ia harusnya dimainkan di posisi no.10 dan Martial ditempatkan di depannya.
"Jika Martial terus melakukan apa yang ia lakukan melawan Liverpool, ia akan jadi pencerahan bagi tim. Di sisi lain, kita harus realistis mengenai apa yang bisa diharapkan darinya? Saya harap ia bisa jadi pemain bagus di United. Ia punya modal menjadi striker bagus. Saya kira Wayne Rooney bukan seorang striker murni," jelas Van Nistelrooy pada BT Sport.
"Saya harap Martial bisa memainkan peran itu. Jika ini berhasil, mereka akan punya serangan yang dahsyat," pungkasnya. [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Patah Kaki Juga, Ini Saran Carragher Untuk Shaw
Liga Inggris 17 September 2015, 23:23
-
Juan Mata Yakin Memphis Depay Akan Bersinar di MU
Liga Inggris 17 September 2015, 23:15
-
Schneiderlin: Tugas Saya Melindungi Para Defender
Liga Inggris 17 September 2015, 22:56
-
Inilah Target yang Harus Dicapai Van Gaal di Liga Champions
Liga Inggris 17 September 2015, 20:34
-
David Gill Ungkap Cara Kerjanya di Bawah Ferguson
Liga Inggris 17 September 2015, 15:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR