Sosok berusia 19 tahun, yang bergabung dengan United dari AS Monaco dengan harga 36 juta poundsterling dua pekan silam, mencatat gol di laga debutnya melawan Liverpool.
Rooney bisa jadi akan pulih dari cedera dan siap menghadapi Southampton pekan ini, namun Van Nistelrooy mengatakan ia harusnya dimainkan di posisi no.10 dan Martial ditempatkan di depannya.
"Jika Martial terus melakukan apa yang ia lakukan melawan Liverpool, ia akan jadi pencerahan bagi tim. Di sisi lain, kita harus realistis mengenai apa yang bisa diharapkan darinya? Saya harap ia bisa jadi pemain bagus di United. Ia punya modal menjadi striker bagus. Saya kira Wayne Rooney bukan seorang striker murni," jelas Van Nistelrooy pada BT Sport.
"Saya harap Martial bisa memainkan peran itu. Jika ini berhasil, mereka akan punya serangan yang dahsyat," pungkasnya. [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Patah Kaki Juga, Ini Saran Carragher Untuk Shaw
Liga Inggris 17 September 2015, 23:23
-
Juan Mata Yakin Memphis Depay Akan Bersinar di MU
Liga Inggris 17 September 2015, 23:15
-
Schneiderlin: Tugas Saya Melindungi Para Defender
Liga Inggris 17 September 2015, 22:56
-
Inilah Target yang Harus Dicapai Van Gaal di Liga Champions
Liga Inggris 17 September 2015, 20:34
-
David Gill Ungkap Cara Kerjanya di Bawah Ferguson
Liga Inggris 17 September 2015, 15:32
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR