
Striker asal Belanda itu akhirnya hengkang dari Arsenal di awal musim 2012/13, dan memutuskan bergabung ke Old Trafford. Dengan kian kokohnya United di puncak klasemen Premier League, maka kans RVP untuk memenangi trofi kian terbuka.
Tak hanya gelar secara tim, namun torehan 18 golnya saat ini menempatkan striker 29 tahun itu di puncak top skor sementara. Hal itu jelas menjadi peluang RVP untuk menorehkan gelar individu, seperti yang ia bukukan musim lalu bersama The Gunners.
Melihat hal tersebut, Martin menilai kompatriotnya itu memiliki kesamaan dengan striker PSG. Menurutnya, efek yang diberikan Ibra maupun Van Persie begitu besar bagi timnya.
"Van Persie adalah pemain utama. Ia memenangkan timnya dengan sedikit dramatis, kombinasi sepakbola dan ia juga mencetak gol terbanyak," ujar Martin.
"Ia mencetak lebih dari 30 gol dalam satu musim dan akan kembali menjadi top skor, seperti yang ia lakukan musim lalu. Ia seperti Zlatan. Ke mana pun ia pergi, mereka akan menjadi juara. Van Persie punya kualitas tersebut." (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina: Liverpool Tak Mampu Bersaing di Premier League
Liga Inggris 4 Februari 2013, 20:48
-
Manchester United Kembali Kunjungi Hong Kong
Bola Dunia Lainnya 4 Februari 2013, 18:30
-
Pepe Diragukan Tampil Kontra United
Liga Champions 4 Februari 2013, 17:40
-
Alasan CR7 Jadi Duta Besar 'Save the Children'
Bolatainment 4 Februari 2013, 16:05
-
Rooney Tegaskan Persaingan Trofi EPL Belum Usai
Liga Inggris 4 Februari 2013, 15:10
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR