"Saya bangga kepada klub beserta rekan satu tim, juga bangga bermain untuk manajer. Saya sudah 7 tahun merengkuh sukses bersama klub, seperti yang kami capai tahun ini," ucap Vidic kepada MUTV.
"Dalam parade, pemain bernyanyi, berbagi bersama dengan fans. Mereka semua layak mendapatkan itu semua setelah dukungan sepanjang musim. Ini musim yang hebat dan kami layak memenangkan trofi ini," imbuh Vidic.
Dalam kesempatan yang sama, tak lupa Vidic juga menyanjung pencapaian Sir Alex Ferguson yang memutuskan pensiun di akhir musim. Selama 26 tahun membesut United, Fergie sudah mengoleksi 38 trofi di semua ajang, dan musim ini adakah trofi EPL ke-13 Fergie.
"Suatu hal yang menyenangkan bisa bermain untuk Manajer (Sir Alex Ferguson). Dia adalah orang hebat yang peduli dengan pemainnya dan selalu membuat mereka berkembang. Dia mempercayai pemainnya dan itu alasan mengapa pemainnya senang bermain di bawah arahannya," pungkas Vidic. (mutv/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rio Ferdinand Perpanjang Kontrak di United
Liga Inggris 23 Mei 2013, 22:33
-
Kagawa Berharap Sukses di Liga Champions Musim Depan
Liga Champions 23 Mei 2013, 22:00
-
David de Gea Masuk Skuad Spanyol U-21
Piala Eropa 23 Mei 2013, 19:42
-
Vidic Bangga Dengan Kesuksesan United Musim Ini
Liga Inggris 23 Mei 2013, 14:30
-
Wenger Persilahkan Vermaelen Hengkang
Liga Inggris 23 Mei 2013, 14:04
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR