Vidic menyebut Moyes sebagai seseorang dengan pribadi yang terbuka dan tak segan untuk berbicara dengan semua orang.
"Manajer amat terbuka semenjak ia datang ke sini kali pertama. Ia tahu apa yang ia inginkan dan ia capai. Namun sayangnya, kami tidak mengalami kemenangan beruntun, yang akan membuat kami lebih percaya diri," tuturnya pada The Mirror.
"Manajer memiliki karakter yang baik. Ia banyak berbicara dengan orang lain. Namun semua tergantung pemain. Kami adalah satu kelompok dan merupakan tanggung jawab kelompok untuk mengatasi situasi ini," pungkas bek asal Serbia itu.
Manchester United akan menjalani laga berat akhir pekan ini melawan salah satu rival terbesar di Premier League, Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio PSG Masuk Radar Setan Merah
Liga Champions 15 Januari 2014, 23:45
-
Ketimbang United, Baines Pilih Bertahan di Everton
Liga Inggris 15 Januari 2014, 22:45
-
United dan Madrid Sudah Tawar Gundogan
Liga Champions 15 Januari 2014, 22:35
-
Mendes: Ronaldo di Madrid Hingga Usia 40 Tahun
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 20:34
-
RVP: Juara Liga Champions Sangat Berarti Bagi Saya
Liga Champions 15 Januari 2014, 20:06
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55


























KOMENTAR