Mantan gelandang Prancis menghabiskan sembilan tahun bersama The Gunners, dengan meraih tiga gelar Premier League dan empat Piala FA, sebelum pergi ke Juventus dan kemudian bergabung dengan Inter, di mana ia sempat jadi anak buah Mourinho.
18 bulan ia berkarir di Milan, sebelum akhirnya memutuskan bergabung dengan Manchester City.
"Mourinho adalah sosok yang paling membuat saya terkesan, terutama dengan etos kerjanya. Ia tahu semua tentang lawan, kekuatan, dan kelemahan mereka," tutur Vieira pada The Times.
"Detail yang ia punya sungguh luar biasa - semuanya begitu jelas mengenai apa yang ia inginkan dari tiap pemain. Saya tidak tahu apa yang terjadi di Chelsea, namun ia mampu mengeluarkan kemampuan terbaik para pemain."
"Jose memberikan pengaruh yang lebih besar pada saya. Arsene lebih berkonsentrasi pada timnya sendiri - ia memberikan kebebasan pada para pemain untuk mengekspresikan diri mereka. Itu gaya yang berbeda." [initial]
Baca Juga:
- Souness: Chelsea Bisa Kacaukan Peluang Juara Arsenal
- Lawan Soton, Performa Rooney Bisa Jadi Penentu
- Madrid Siap Lepas Isco di Bursa Januari
- Legenda Liverpool Ini Yakin Chelsea Akan Curi Poin di Arsenal
- Merson: United dan Van Gaal Tak Pantas Terus Dicaci
- Demi Negara, Klub Liga Tiongkok Lepas Bintangnya ke Rival
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Tak Biarkan Kritik Terus Menerpa
Liga Inggris 23 Januari 2016, 23:40
-
Vieira Anggap Mourinho Lebih Baik Dari Wenger
Liga Inggris 23 Januari 2016, 22:00
-
Peluang Juara Arsenal Tergantung Petr Cech
Liga Inggris 23 Januari 2016, 12:40
-
Olivier Giroud Ingin Lebih Baik Lagi Demi Arsenal
Liga Inggris 23 Januari 2016, 12:08
-
Wenger Tak Kehabisan Pujian Untuk Petr Cech
Liga Inggris 23 Januari 2016, 10:16
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR