Defoe saat ini sudah berusia 34 tahun. Meski begitu, ia masih bisa tampil prima bersama Sunderland. Sudah empat gol ia kemas dari tujuh pertandingan. Sementara pada musim lalu eks pemain Tottenham ini mampu mencetak 15 gol. Lebih banyak dibanding Rooney yang berusia 30 tahun.
"Apakah usai buka merupakan hal yang relevan? 100 persen," buka Defoe kepada The Mirror.
"Saya hanya merasa bahwa jika kita melakukannya dengan benar, jika Anda selalu menjaga diri seperti yang sudah saya sendiri lakukan maka Anda seharusnya tidak memiliki masalah," sambungnya.
Seolah ingin memberikan sebuah penegasan, pemain yang hanya memiliki tinggi 169 cm ini juga memberikan beberapa contoh selain dirinya.
"Ryan Giggs [bermain hingga usia 40 tahun] telah membuktikannya. Hal tersebut didokumentasikan dengan baik lewat apa yang sudah dilakukannya, seperti yoga dan pilates. Teddy Sheringham juga bermain hingga 40 tahun. Saya pikir Les Ferdinand juga bertahan hingga 38 tahun," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Minta Costa Tak Risaukan Masalah Kartu Kuning
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 23:30
-
Mkhitaryan dan Shaw Dipastikan Siap Lawan Liverpool
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 22:54
-
Klopp: Laga Lawan MU Tak Akan Pernah Jadi Laga Normal
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 22:51
-
Conte: Chelsea Punya Keuntungan Besar Atas MU
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 22:25
-
Dihadang Leicester dan MU Dua Pekan Beruntun, Ini Reaksi Conte
Liga Inggris 14 Oktober 2016, 22:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR